Nikmati Indahnya Selangor Bersama Firefly
Selangor merupakan salah satu kota yang berada di Malaysia. Selangor juga memiliki keindahan dan keunikan tersendiri yang dapat menarik para wisatawan untuk mengunjungi kota ini. Bagi para turis Indonesia, banyak maskapai murah (LCC) untuk menuju Selangor, salah satunya adalah maskapai Firefly. Sebagai informasi, maskapai ini adalah maskapai lokal milik Malaysia, guys.
sumber:mylifeupsidedown.blogspot.co.id
Maskapai ini juga mendapat banyak penghargaan salah satunya adalah 2010 Frost & Sullivan Nilai Airline Of the Year. Kamu mungkin ga akan menyangka bisa mendapatkan keramahan yang sangat luar biasa dari maskapai ini. Selain itu, kamu juga akan disuguhkan snack selama di perjalanan. Hal lain yang juga ga kalah penting adalah harga yang sangat ekonomis yang ditawarkan oleh Firefly. Jadi, maskapai ini sangat cocok buat kalian yang ga pengen merogoh kocek terlalu dalam untuk berlibur ke Selangor.
Jika kamu tertarik menggunakan maskapai Firefly, maka kamu bisa langsung cek tiketnya di Traveloka Firefly. Yap, kamu bisa dengan mudah melakukan pemesanan tiketnya di website OTA seperti Traveloka, Tiket2, dll. Selain aman, murah, & yang pasti ga ada biaya tambahan. Berikut ini adalah list tempat wisata yang harus kamu kunjungi jika berlibur ke Selangor.
1. Zoo Negara
Kebun binatang ini dibuka pada tahun 1963. Luas dari kebun binatang ini sekitar 45 hektar yang terletak di Ulu Klang. Zoo Negara merupakan kebun binatang yang memelihara 5.137 hewan dari 459 spesies yang berbeda. Untuk masuk ke kebun binatang ini para traveller hanya cukup merogoh kocek sebesar 35 Ringgit Malaysia. Harga tiket masuknya sudah mencakup semua kawasan yang berada di kebun binatang tersebut. Yang unik dari kebun binatang ini adalah terdapatnya taman burung yang memiliki hampir semua spesies burung, para traveller juga dapat melihat atraksi akrobat dari anjing laut, burung elang, dan burung kakak tua yang pintar dan cerdik. Disana jug terdapat toko souvenir yang menyediakan barang-barang unik berbentuk binatang yang bisa dibeli untuk oleh-oleh.
1. Zoo Negara
Kebun binatang ini dibuka pada tahun 1963. Luas dari kebun binatang ini sekitar 45 hektar yang terletak di Ulu Klang. Zoo Negara merupakan kebun binatang yang memelihara 5.137 hewan dari 459 spesies yang berbeda. Untuk masuk ke kebun binatang ini para traveller hanya cukup merogoh kocek sebesar 35 Ringgit Malaysia. Harga tiket masuknya sudah mencakup semua kawasan yang berada di kebun binatang tersebut. Yang unik dari kebun binatang ini adalah terdapatnya taman burung yang memiliki hampir semua spesies burung, para traveller juga dapat melihat atraksi akrobat dari anjing laut, burung elang, dan burung kakak tua yang pintar dan cerdik. Disana jug terdapat toko souvenir yang menyediakan barang-barang unik berbentuk binatang yang bisa dibeli untuk oleh-oleh.
sumber:mylifeupsidedown.blogspot.co.id
2. Taman Buah Tropical
Sempatkanlah untuk mengunjungi Taman Buah Tropikal di Selangor Malaysia. Taman buah ini dinobatkan sebagai taman buah terbesar di dunia karena memiliki lahan yang sangat luat sekitar 809 hektar dan 101 hektar dipenuhi oleh pohon Belimbing. Bagi para traveller yang sangat suka dengan buah-buahan dan sekaligus ingin menikmati suasana liburan cobalah untuk mengunjungi Taman Buah Tropika ini.
3. Batu Caves
Tempat wisata satu ini menyediakan pemandangan batu kapur dan kuil yang berada di dalam goa. Mata pengunjung akan dimanjakan dengan pemandangan patung emas yang terdapat dibukit goa dan kuil tersebut, patungnya berwarna kuning emas dan memiliki tinggi sekitar 42,7 meter. Konon patung ini bernama Dewa Murga, patung ini juga adalah salah satu patung tertinggi di dunia dan dibangun selama 3 tahun. Jika kita ingin melihat kuil yang berada di dalam gua tersebut kita harus menaiki sekitar 272 anak tangga. Di Batu Caves sendiri memang memiliki banyak kuil Hindu karena memang lokasinya di jadikan sebagai tempat ibadah bagi umat Hindu di Malaysia. Maka dari itu, bagi kamu yang ingin mengunjungi tempat ini harus menggunakan baju yang rapih dan sopan.
Tempat wisata satu ini menyediakan pemandangan batu kapur dan kuil yang berada di dalam goa. Mata pengunjung akan dimanjakan dengan pemandangan patung emas yang terdapat dibukit goa dan kuil tersebut, patungnya berwarna kuning emas dan memiliki tinggi sekitar 42,7 meter. Konon patung ini bernama Dewa Murga, patung ini juga adalah salah satu patung tertinggi di dunia dan dibangun selama 3 tahun. Jika kita ingin melihat kuil yang berada di dalam gua tersebut kita harus menaiki sekitar 272 anak tangga. Di Batu Caves sendiri memang memiliki banyak kuil Hindu karena memang lokasinya di jadikan sebagai tempat ibadah bagi umat Hindu di Malaysia. Maka dari itu, bagi kamu yang ingin mengunjungi tempat ini harus menggunakan baju yang rapih dan sopan.
4. Masjid Biru Selangor
Masjid Biru ini memiliki menara tertinggi di dunia. Para traveler juga dapat melihat kubahnya yang berwarna biru dan besar. Di luar masjid tersebut terdapat taman kesenian Islam yaitu taman yang menarik dengan landscape indah dari ungkapan sebuah surga yang di ilhami dari Al-Quran. Jika para traveller mengunjungi Selangor Malaysia jangan sampai tidak untuk mengunjungi masjid biru ini untuk beribadah dan menikmati keindahan arsitektur dari masjid biru ini. Warna biru memang spesial, simak perjalanan saya menikmati pesona blue fire Kawah Ijen
Masjid Biru ini memiliki menara tertinggi di dunia. Para traveler juga dapat melihat kubahnya yang berwarna biru dan besar. Di luar masjid tersebut terdapat taman kesenian Islam yaitu taman yang menarik dengan landscape indah dari ungkapan sebuah surga yang di ilhami dari Al-Quran. Jika para traveller mengunjungi Selangor Malaysia jangan sampai tidak untuk mengunjungi masjid biru ini untuk beribadah dan menikmati keindahan arsitektur dari masjid biru ini. Warna biru memang spesial, simak perjalanan saya menikmati pesona blue fire Kawah Ijen
sumber:malaysia.travel
5. Galeri DiRaja Sultan Abdul Aziz Selangor
Galeri ini di bangun pada tahun 2002, banyak sekali koleksi-koleksi DiRaja yang di pamerkan di galeri ini, dari sejak zaman kanak-kanak hingga sampai dilantik sebagai Sultan Selangor pada tahun 1960. Termasuk juga makhota yang berbalut berlian dipamerkan di galeri ini. Bagi kamu yang haus dengan pengetahuan sejarah baiknya mengunjungi galeri yang unik ini. Waktu beroperasinya hari Selasa s.d Minggu pukul 10.00 pagi hingga 17.00 sore.
Demikianlah informasi yang bisa saya sampaikan dari objek wisata Selangor. Semoga bermanfaat buat kamu yang pengen menghabiskan akhir pekannya di Selangor Malaysia.
Aku belum pernah ke Selangor nih, Kak. Ke Malaysia baru sampai di KL, Johor, dan Melaka aja :D
ReplyDeleteNext time jalan-jalan ke Selangor kak ^-^.
DeleteKuala Lumpur itu bagian dri Selangor juga kan? karena saat saya ke Batu Caves, itu juga bagian dari Selangor Peninsula.
ReplyDeleteDari gambar ini, masih ada beberapa yang belum saya kunjungi. Nice post Eka.
Yuhuuu kak Chay, KL termasuk dalam bagian Selangor. Makasih udah berkunjung ^-^.
Deletekeceh ya, apalagi masjid biru nya. kapan kita ke sana ka.
ReplyDeleteIa masjid birunya cakep. Kapanpun oke Ka, hehe..
DeleteDuh selangor keceh ya, klo ke batu caves udah pernah, next harus ke selangor nih
ReplyDeleteYuk kita agendakan untuk explore Selangor, Asad.
DeleteTES TES TES
ReplyDeleteAku tersepona sama batu cavesnya, keliatan tinggi banget, rencana bulan Maret mau ke Malaysia tapi batal hehe
ReplyDeleteNext diagendakan aja lagi sist, jangan lupa pemanasan dulu buat naik tangga, biar kakinya ga kaget, hehe..
DeleteWah keren banget Batu Caves nya, Masjidnya apalagi, lengkap juga ya Malaysia nih. Keren
ReplyDeleteHehe, ia.. wisatanya lengkap dan keren.
DeletePernah ke Malaysia numpang firefly ini. dari Batam ke Subang, cepat sih!
ReplyDeleteLebih praktis ya bang, Dr pd mesti naik bus, lama di perjalananan.
Delete